Ganjar Creativity Gelar Silaturahmi dengan Komunitas Ownrules Bandung
Lebih lanut, kegiatan dilakukan dalam rangka mengkampanyekan keselamatan dalam berkendara kepada masyarakat pengguna jalanan di kota Bandung.
"Dengan berkegiatan tersebut, kami menyampaikan pesan kepada masyarakat untuk senantiasa menjaga keselamatan dalam berkendara dengan memberikan contoh atribut lengkap dan saling menghargai antarpengemudi," ucap Dicki.
Sepanjang proses diskusi berlangsung, Dicki menemui beberapa persoalan yang timbul dari sudut pandang komunitas motor tersebut.
Salah satunya ialah persoalan dari sarana prasarana. Karena itu, Dicki menampung segala bentuk masalah dan berupaya mengakomodir segala kebutuhan dalam menunjang aktifitas komunitas.
"Kota Bandung ini mayoritas masyarakat menyukai otomotif, tetapi sarana dan prasarana masih kurang memadai. Itu yang menjadi harapan komunitas untuk di wadahi, sehingga kreatifitas dan kemampuannya bisa tersalurkan," pungkas Dicki.(mcr15/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sukarelawan Alumni Muda UNPAD-ITB-UPI atau Ganjar Creativity melakukan konsolidasi ke sejumlah komunitas.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng