Ganjar dan Uskup Bandar Lampung Mgr Vincensius Bicara Kebinekaan Sembari Menyantap Bubur Ayam
Kamis, 26 Oktober 2023 – 12:27 WIB

Ganjar Pranowo mengunjungi Keuskupan Tanjungkarang, Bandar Lampung, Kamis (26/10). Foto: Tim GP.
Oleh karena itu, Ganjar mengatakan bahwa nilai-nilai yang terkandung di dalam Pancasila dan Bineka Tunggal Ika harus selalu dirawat dan dijaga. "Beberapa kegiatan beliau, para pastur, dan suster, selalu memberikan manfaat kepada rakyat," ungkap mantan gubernur Jawa Tengah yang menjabat dua periode itu.
Ganjar pun dalam kesempatan itu mengucapkan terima kasih untuk sambutan hangat, serta hidangan bubur ayam yang disajikan. "Buburnya enak banget," pungkas Ganjar Pranowo. (jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ganjar dan Uskup Bandar Lampung bicara kebinekaan sembari menikmati bubur ayam saat mengunjungi Keuskupan Tanjungkarang, Bandar Lampung.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Lulusan CPNS dan PPPK 2024 Dongkrak Jumlah ASN Hingga 5,7 Juta Orang
- PA GMNI Dorong Etika Bernegara Berbasis Pancasila untuk Atasi Krisis Demokrasi
- Wali Kota Eva Dwiana Pastikan 4 Rumah di Atas Sungai Bakal Dirobohkan
- Slamet Ariyadi DPR: Lemhanas Perlu Merevitalisasi Pembelajaran dan Pemahaman Ideologi Pancasila
- Pendidikan Berperan Dalam Mengaktualisasikan Nilai Pancasila di Tengah Tantangan Zaman