Ganjar-Erick Dinilai Bakal jadi Duet Pemimpin Aspirasi Rakyat
Duet kepala daerah dan menteri terbaik dan andalan Presiden Jokowi ini berhasil menempati posisi tertas dalam simulasi tiga pasangan pilpres 2024.
Dalam simulasi ini, Ganjar Pranowo–Erick Thohir berhadapan dengan Ketum Gerindra Prabowo Subianto–Ketum PKB Muhaimin Iskandar dan Ketum Golkar Airlangga Hartarto–Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil.
Ganjar Pranowo–Erick Thohir menjadi pilihan utama masyarakat dengan elektabilitas sebesar 36,8 persen.
Sedangkan di posisi kedua ditempati oleh pasangan Prabowo Subianto–Muhaimin Iskandar dengan elektabilitas sebesar 31,5 persen. Di posisi ketiga adalah pasangan Airlangga Hartarto–Ridwan Kamil dengan elektabilitas di angka 19,4 persen.
Kemudian sisanya yakni 12,3 persen memutuskan tidak menjawab atau tidak tahu. Penurunan elektabilitas terjadi ketika Ganjar Pranowo dipasangkan dengan kandidat lain.(chi/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Masyarakat terus memberikan dukungan kepada duet Ganjar Pranowo–Erick Thohir agar maju di pilpres 2024 mendatang.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Kata Erick Thohir Soal Kans Naturalisasi Emil Audero
- Darmizal Apresiasi Langkah Erick Thohir Mentransformasi Sepak Bola Nasional
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Erick Thohir Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia, Tegang
- Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons