Ganjar-Mahfud Harus Kerja Intens Meyakinkan Pemilih Muda dan Gen Z
Senin, 23 Oktober 2023 – 18:00 WIB

Capres dan Cawapres 2024 yakni Ganjar Pranowo dan Mahfud MD. Foto: Dok. DPP PDIP
Ganjar saat itu menyatakan optimistis bisa meraih dukungan mayoritas pemilih milenial dan gen Z. Menurut Ganjar, dukungan generasi muda merupakan salah satu kunci untuk mencapai tujuan bersama: Indonesia unggul.
"Kami optimistis meraih suara generasi muda dan siap menerima aspirasi, masukan terkait keluh kesah yang mereka rasakan," ujar Ganjar.
Sementara Mahfud mengatakan Pilpres 2024 merupakan pesta demokrasi bagi anak muda. Sebab, suara generasi muda lebih dari 60 persen dari total pemilih. (flo/jpnn)
Ganjar-Mahfud harus punya visi-misi yang sejalan dengan kebutuhan kaum muda dan bisa diterjemahkan menjadi program-program yang terukur dan rasional.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Ibas Ajak Generasi Muda Kembangkan Ekonomi Kreatif Lokal ke Kancah Global
- Akademisi Sebut Hoaks Hambat Perkembangan Generasi Indonesia Emas 2045
- Mahfud MD Bilang Begini soal Lagu Band Sukatani yang Menyentil Polisi
- Mahfud Soroti RUU Kejaksaan: Enggak Bisa Jaksa Salah Harus Minta Izin Jaksa Agung
- Jokowi Cawe-Cawe di Pilpres 2024, Bukti Datang dari Prabowo
- Pernyataan Prabowo Menandakan Jokowi Memang Cawe-Cawe saat Pilpres 2024