Ganjar Mengajak Mahasiswa Malang Raya Mengembangkan Ekonomi Biru dan Hijau
"Ini adalah kesempatan bagi generasi muda untuk terlibat dalam pengembangan pariwisata agar sektor ini makin maju dan kontribusinya pada GDP semakin besar," ujar Ganjar.
Mahasiswa juga sangat dibutuhkan untuk keterlibatannya dalam mengembangkan ekonomi hijau.
Hal itu bisa dimulai dengan melihat peluang blue carbon credit yang menjadi isu dunia, yakni penghijauan lahan gambut dan magrove.
Kemudian ada juga green energy yang menghadirkan 12 juta pekerjaan baru per tahun berdasarkan data International Renewble Energy Agency tahun 2022.
"Kalian hari ini yang kemungkinan akan dibutuhkan lebih banyak lagi termasuk membuat energi terbarukan. Maka jangan pernah takut sebagai anak muda. Lapangan pekerjaan melimpah,” tutur Ganjar.
"Semangat yang didukung dengan kreativitas dan produktivitas bakal menjadi pondasi kuat mewujudkan Indonesia Emas 2045," imbuhnya. (*/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ganjar Pranowo disambut meriah para mahasiswa di kampus Universitas Negeri Malang. Ganjar memotivasi mahasiswa berperan dalam perekonomian.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu
- Bea Cukai Dorong UMKM untuk Tembus Pasar Ekspor
- Ganjar Bilang Begini soal Kemenangan Pram-Doel di Jakarta
- Pram-Rano Menang di Pilkada Jakarta 2024, Ganjar Pranowo Bilang Begini
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya