Ganjar Milenial Center Lampung Gelar Pelatihan Sablon & Stempel
Rabu, 14 September 2022 – 21:08 WIB

Relawan Ganjar Milenial Center (GMC) mengadakan pelatihan pembuatan stempel dan menyablon di percetakan Lambang Kotabumi, Lampung Utara, Provinsi Lampung. Foto dok GMC
Kegiatan pelatihan pembuatan stempel dan menyablon ini dihadiri sekitar 100 orang dari berbagai wilayah di Lampung Utara.
Para peserta yang hadir kompak mengenakan kaus relawan GMC berwarna hitam sebagai bentuk dukungan penuh kepada Ganjar Pranowo.(chi/jpnn)
Para peserta yang hadir kompak mengenakan kaus sukarelawan GMC berwarna hitam sebagai bentuk dukungan penuh kepada Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Jokowi Cawe-Cawe di Pilpres 2024, Bukti Datang dari Prabowo
- Pernyataan Prabowo Menandakan Jokowi Memang Cawe-Cawe saat Pilpres 2024
- Pidato Prabowo Membuktikan Kebenaran Film Dirty Vote
- Survei Indikator: Elektabilitas Prabowo Jauh Tinggalkan Anies & Ganjar
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia