Ganjar Optimistis PDIP Bisa Hattrick dan Menang Total di Pemilu 2024
Jumat, 16 Desember 2022 – 12:50 WIB

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. Foto dok Pemprov Jateng
Partai yang sudah ada kursi di DPR memilih nomor urut Pemilu 2019 sebelumnya, sedangkan partai non-parlemen dan partai anyar dapat nomor urut baru.
Ganjar sempat mengunggah swafoto dirinya sedang berdiri di bawah baliho Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDIP, bertuliskan '2024 Menang Spektakuler, Hatrick! di akunnya di Instagram, Minggu (2/10).
Ganjar mengatakan unggahannya tersebut memiliki makna tersendiri. "PDI Perjuangan mesti menang hattrick," katanya.
Ganjar yang merupakan kader PDIP santer dikabarkan kandidat Capres 2024 terkuat.
Dalam beberapa bulan terakhir, Ganjar selalu berada di puncak elektabilitas Capres 2024 berbagai lembaga survei. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ganjar Pranowo optimistis PDIP akan menang total pada Pemilu 2024, sekaligus meraih kemenangan yang ketiga kali secara beruntun atau hattrick.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Guntur PDIP Ingatkan Bahaya Gerhana Politik
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- PDIP Nilai MA yang Terkesan Melindungi Hakim Djuyamto Cs Menciderai Lembaga Peradilan
- Kardinal Suharyo Kunjungi Hasto di Rutan KPK, Ungkap Alasan Pastoral dan Pribadi
- Pertemuan Megawati-Prabowo Bakal Memengaruhi Keputusan Hasil Kongres PDIP?
- Menteri Prabowo Sowan ke Solo, Ferdinand PDIP: Mereka Hamba Jokowi