Ganjar Pranowo Bawa Satu Bundel Usulan, Jokowi Cuma Minta Tiga
Selasa, 09 Juli 2019 – 17:51 WIB
"Kami di daerah ingin mendukung, mana yang jadi potensi kami untuk mengungkit pertumbuhan ekonomi, dan bisa mendukung agregat pertumbuhan secara nasional," kata Ganjar sembari menyebutkan, ketiga usulan itu langsung dibahas detail dengan menteri terkait di forum tersebut.(fat/jpnn)
Jokowi hanya meminta tiga usulan saja yang kategori besar. Maka, tiga kawasan potensial di Jateng yang dinilai bisa mendongkrak pertumbuhan ekonomi daerah sekaligus nasional pun dipilihnya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan