Ganjar Pranowo Datang, Panas, Manajer Tim Banten Merinding

“Tadi soal AC, Pak Ganjar langsung menegur manajer hotelnya. Karena memang salah satu AC di kamar kami mati. Kami senang sekali bisa dibantu,” kata Asep.
Di sisi lain, kunjungan Ganjar ke wisma atlet sepak takraw dan paralayang membuat para atlet-atlet Jateng termotivasi. Mereka mengaku tambah semangat untuk memberikan hasil yang terbaik.
“Senang sekali rasanya, didatangi Pak Gubernur. Ini menambah kekuatan morel kami, lebih semangat lagi besok dalam menghadapi laga semifinal. Semoga besok masuk final dan bisa meraih emas,” kata Dini Mita Sari, kapten tim sepak takraw putri Jateng.
Hal senada juga disampaikan atlet paralayang Jateng Hening Paradigma.
"Ini bentuk perhatian beliau. Dan ini menaikkan motivasi sekaligus morel kami saat bertanding. Kami jadi makin optimistis untuk meraih target dalam perhelatan ini. Untuk kami di paralayang, targetnya tiga emas,” ujar Hening. (bay/ria/radarsolo)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Manajer tim Banten tak menyangka Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berbuat seperti itu. Dia sampai merinding.
Redaktur & Reporter : Adek
- Sekjen Relawan Muda Prabowo Gibran Apresiasi Dasco Bersilaturahmi dengan Sejumlah Tokoh
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan