Ganjar Pranowo Sempatkan Bicara dengan Perempuan Berambut Putih di Magelang
Jumat, 06 November 2020 – 20:26 WIB
Seorang pengungsi, Samini (50) mengatakan merasa nyaman dengan kondisi pengungsian yang disiapkan ini, karena masing-masing keluarga dipisahkan sekat.
Samini yang tahun 2010 juga pernah mengungsi menyatakan, pembatasan dengan sekat membuat dia dan keluarganya lebih nyaman. (antara/jpnn)
Ganjar Pranowo mengatakan tempat itu the best, belum ada yang membuat seperti itu.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Prabowo Biayai Retret Pakai Duit Pribadi, Yulius PDIP: Mengacaukan Tata Kelola Negara
- Prabowo Meninggalkan Akmil, Rangkaian Retret Kabinet Merah Putih Selesai
- Hari Pertama Retreat di Akmil, Bahlil Kewalahan Bangun Pagi
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng