Ganjar Pranowo Terpesona pada Wisata Mangrove di Balikpapan
Selasa, 15 Maret 2022 – 08:49 WIB

Gubernur Ganjar Pranowo mengunjungi hutan mangrove di Balikpapan. Foto: IG @ganjarpranowo
Ganjar berada di Balikpapan untuk mengikuti rangkaian acara kemah di ibu kota negara (IKN) Sepaku sekaligus mendengar arahan Presiden Joko Widodo kepada 34 gubernur.
Baca Juga:
Sebelum mengikuti rangkaian acara itu, Ganjar meluangkan waktunya untuk mengunjungi Mangrove Center Graha Indah.
Di sana Ganjar berkesempatan untuk menyusuri kawasan wisata mangrove dengan perahu bersama pengurus dan anggota Kagama Kalimantan Timur. (flo/jpnn)
Ganjar Pranowo melihat kawasan mangrove itu tidak hanya sebagai lokasi konservasi tetapi juga dapat meningkatkan perekonomian.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Rayakan Hari Bumi, Modena Tanam 500 Mangrove di Pulau Harapan
- Peringati Hari Bumi, Prudential Indonesia Tanam 5.000 Mangrove
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar