Ganjar Salut dengan Dua Desa di Dekat Gunung Merapi ini

Ganjar Salut dengan Dua Desa di Dekat Gunung Merapi ini
Gubernur Ganjar Pranowo melihat aula yang disiapkan untuk posko pengungsian sementara dari ancaman bencana Gunung Merapi di Desa Klakah, Selo, Boyolali. Foto: Instagram

Nilai-nilai yang dipraktekkan masyarakat Tlogolele itu harus dijaga dan ditularkan. Langkah selanjutnya, Ganjar kini telah menyiapkan untuk membantu warga Tlogolele berlatih evakuasi sebagai cara pengurangan risiko bencana.

"Kalau di negara maju mereka latihan dua kali satu tahun, nah kita satu kali setahun saja sudah bagus. Ini kita siaga Merapi seperti ini masyarakat bisa sadar betul.. Saya terima kasih perangkat desa dan kecamatannya bagus. Tadi juga tanya kepada warga bagaimana takut tidak, tidak pak. Sudah biasa," kata Ganjar. (flo/jpnn)

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang mengunjungi Desa Tlogolele mengatakan secara mental masyarakat sudah siap menghadapi bencana seperti erupsi Gunung Merapi.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News