Ganjar Temani Influencer Berikan 1.017 Paket Alat Tulis Untuk Pelajar
Selasa, 15 Agustus 2023 – 23:15 WIB
Ganjar merasa respek terhadap influencer-influencer yang kini banyak bermunculan untuk memberikan dampak positif di lingkungan sosial masyarakat. Apalagi mereka melakukannya dengan cara-cara kreatif.
“Ada kok tokoh-tokoh yang kemudian karena kreativitasnya, karena talentanya, dia menjadi tokoh publik yang kemudian punya nilai. Ada nilai kemanusiaannya, ada nilai ekonominya,” kata dia.
“Kemudian dijadikan satu lalu membantu anak-anak sekolah. Dengan segala kepedulian yang hebat ini saya sangat respek sekali dengan para influencer ini,” sambung Ganjar. (cuy/jpnn)
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendampingi influencer dalam memberikan paket alat tulis kepada pelajar.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Bebas dari Penjara, Lina Mukherjee Kangen Cari Cuan
- 3 Berita Artis Terheboh: Pernikahan Nissa Sabyan Bikin Heboh, 85 Influencer Disikat Polisi
- 85 Influencer Ditindak Polisi Terkait Kasus Promosi Judi Online
- Berkat Ulasan Positif Influencer, Bingxue Jadi Trending Topik di X
- Jokowi Nongkrong Bareng Ridwan Kamil di Jakarta, Influencer Juga Ikut
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo