Ganjar Unggul di Jawa-Bali, Prabowo di Sumatra dan Daerah Lainnya
Senin, 03 Oktober 2022 – 20:05 WIB
Disusul Anies Baswedan 22,9 persen dan Ganjar Pranowo 11,4 persen.
Survei dilaksanakan pada 23-29 September dengan wilayah survei dilakukan di 34 provinsi.
Survei menggunakan metode multistage random sampling dengan jumlah responden 1.200 orang.
Margin of error mencapai 2,8 persen dengan tingkat kepercayaan 95 persen. (gir/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Ganjar Pranowo unggul di Jawa-Bali, Prabowo menguasai Sumatra dan daerah lainnya di Indonesia.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Prabowo Yakin Andra Soni Akan Membawa Banten Lebih Baik
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano