Ganjar Ungkap Keinginan Soal Pangan di Indonesia, Ini Serius
Selasa, 22 Agustus 2023 – 22:15 WIB
"Membasmi korupsi untuk mengembalikan kepercayaan rakyat. Tanpa itu, kita tidak akan menjadi apa-apa," lanjutnya.
Selain itu, kata Ganjar, Indonesia perlu menguatkan anggaran yang bisa dipakai demi memajukan pelayanan berkualitas bagi rakyat demi mewujudkan cita-cita menjadi negara maju.
"Bagaimana menggandakan anggaran negara untuk pelayanan yang berkualitas," katanya. (ast/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Ganjar Pranowo menginginkan Indonesia bisa mandiri dalam penyediaan pangan dan tidak bergantung ke negara asing.
Redaktur : Fathan Sinaga
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Hasto PDIP: Bu Megawati Mencoblos di Kebagusan bareng Keluarga
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum