Gara-gara Mutasi Pejabat, Nasib Pj Bupati di Ujung Tanduk
Rabu, 16 Desember 2015 – 09:14 WIB
Dia menambahkan, pejabat eselon II yang dinonjob Pj Bupati Kepsul adalah sebanyak 6 orang. Diantaranya Kepala Dinas Pendidikan, Kepala BPMD, Kepala Dinas Pekerejaan Umum (PU), ditambah puluhan kepala sekolah. “Jadi jumlah totalnya sekitar 100 orang, salah satunya adalah saya. Dan nonjob ini dilakukan tanpa alasan yang jelas,” katanya.(cr-02/jfr/fri/jpnn)
TERNATE – Deretan nama Pejabat Bupati yang terancam di copot dari jabatannya bertambah. Setelah karateker Bupati Pulau Morotai Yahya Hasan,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tablig Akbar Majelis Nurul Musthofa: Ridwan Kamil akan Perjuangkan Pengajian di Monas
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Teriakan 'Ganti Bupati' Menggema di Kampanye Akbar Paslon 02
- Pengamat Hardjuno Soroti Langkah DPR Memasukkan RUU Tax Amnesty ke Prolegnas 2024
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi