Gara-gara Piknik, Anggota DPRD Saling Kritik

Gara-gara Piknik, Anggota DPRD Saling Kritik
Gara-gara Piknik, Anggota DPRD Saling Kritik
Sebagai anggota Bamus, kata Ruslan, semestinya Jahuin mendukung kegiatan dewan. Sebab semua kegiatan dewan merupakan hasil kesepakatan bersama melalui mekanisme pembahasan di Bamus. Selain itu, kegiatan dewan juga telah ditetapkan dalam APBD 2011.

"Anggaran itu sudah disahkan Desember 2010. Kalau memang tidak setuju ada outbound, kenapa dulu tidak protes," kata Ruslan lagi.

Politisi PDIP ini menambahkan, pernyataannya tersebut bukan berarti untuk membela 30 anggota dewan yang ikut outbound ke Tretes, Pasuruan, Jawa Timur. Namun, kata dia, kegiatan tersebut tidak semestinya dipermaslahkan karena memang sesuai rencana anggaran. Apalagi yang mempermasalahkan kegiatan tersebut justru dari kalangan dewan sendiri.

Ruslan sendiri mengaku tidak ikut acara itu karena banyak urusan di Batam. Bukan karena menganggap acara tersebut tidak penting atau alasan lainnya.

BATAM - Keberangkatan 30 anggota DPRD Batam ke Tretes, Jawa Timur untuk piknik kembali dikritik kawan-kawannya sendiri. Kemarin, giliran anggota

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News