Gara-Gara Senjata Gatot, Nabila Putri: Kenapa Harus Trauma?
Selasa, 18 Oktober 2016 – 06:30 WIB
Nabila tidak merasa terganggu karena harus memenuhi panggilan polisi.
Dalam proses pemeriksaan, Nabila memberikan keterangan sesuai yang diketahuinya.
"Intinya sudah dijawab dengan baik, tidak ada maksud untuk memberatkan atau meringankan, intinya menjawab apa yang aku tahu selama syuting, apa yang aku lihat, aku sampaikan," ungkap Nabila. (gil/jpnn)
AKTRIS Nabila Putri diperiksa penyidik Subdit Resmob Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya terkait kasus dugaan kepemilikan senjata api
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sandy Permana Tewas Dibunuh, Pelaku Diburu Polisi
- Lyodra, Tiara, dan Ziva Magnolya Tidak Sabar Tampil di Konser Super Diva
- Kabar Bahagia, Salma Salsabil Dilamar Dimansyah Laitupa
- Respons Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Setelah Didoakan Segera Punya Anak
- 3 Berita Artis Terheboh: Sandhy Permana Tewas Dibunuh, Lolly Akan Dikirim ke RS Polri
- Diadaptasi Dari Novel Populer, Series Septihan Siap Diproduksi