Garap E-Commerce, Alfamart Terjuni Bisnis Logistik
Minggu, 20 Agustus 2017 – 02:40 WIB

Alfamart. Foto: Alfamart
’’Saya juga kaget, padahal Alfamart itu ada di mana-mana dan dekat dengan masyarakat. Tapi, ternyata orang tetap melirik e-commerce,’’ terangnya.
Meski demikian, Hans menilai ekspansi Alfamart ke logistik dinilai tepat untuk menjaga bisnis tetap tumbuh di tengah persaingan yang ketat dengan e-commerce.
Analis senior Binaartha Sekuritas Reza Priyambada menambahkan, jika cucu usaha logistik yang didirikan Alfamart bisa melayani perusahaan lain, kinerja AMRT akan terdongkrak.
Namun, jika perusahaan tersebut hanya melayani pengiriman barang untuk penjualan AMRT, keberadaannya belum tentu dapat mendorong kinerja perseroan. (rin/c22/noe)
PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk (AMRT) menggarap bisnis e-commerce dengan mendirikan perusahaan logistik dan jasa titipan PT Sumber Wahana Sejahtera.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kehadiran Alfamidi dan Alfamart akan Dibatasi
- SGM Eksplor & Alfamart Hadirkan Hadiah Lebaran, Sasarannya Anak Driver Ojol
- CBD PIK2 Buyback Saham Rp 1 Triliun, Laba Melejit Hampir 60%
- Fore Coffee Siap Melantai di Bursa Efek Indonesia, Cek Jadwalnya
- IHSG Anjlok, Anggota Komisi XI Minta Investor Tenang, Jangan Emosi Sesaat
- ETF XIPB, Inovasi Investasi Saham Perbankan di Pasar Modal