Garap Potensi Dana Asing, BTN Luncurkan Tabungan Felas
Senin, 04 Juni 2018 – 16:04 WIB
Melalui produk Tabungan Felas, BTN memberikan keuntungan berupa kurs dan bunga bersaing. Produk dana ini juga akan dilengkapi kartu Anjungan Tunai Mandiri (ATM) untuk dapat melakukan penarikan diIndonesia hingga di mancanegara.
Produk tersebut juga akan dilengkapi fitur electronic channel untuk kemudahan bertransaksi. Selain meluncurkan Tabungan Felas, BTN juga menambah satu jenis mata uang dalam produk Deposito Valas perseroan yakni SGD.(chi/jpnn)
PT BTN membidik bisa menggaet hampir 50 ribu nasabah baru dalam lima tahun pertama peluncuran tabungan Valas.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- BTN Gelar Ajang Kompetisi Housingpreneur, Total Hadiah Rp 1 Miliar
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- BTN Raih Sertifikasi Green Building dengan Predikat Tertinggi
- Tingkatkan Dana Murah, BTN Gandeng UPN Veteran Yogyakarta
- BTN Luncurkan Debit Card BTN Prospera
- Genjot Dana Murah, BTN Optimistis Pertumbuhan DPK di Atas Industri