Gardu Ganjar Dukung Festival Perahu Naga Peh Cun di Tangerang
Jumat, 23 Juni 2023 – 01:27 WIB

Gardu Ganjar Banten mendukung pelaksanaan Festival Perahu Naga Peh Cun di Tangerang. Dok: Sukarelawan Ganjar.
"Masyarakat menjadi lebih kenal dan mencintai sosok Pak Ganjar yang diusung menjadi presiden di tahun 2024," kata Wahyu.
Festival Perahu Naga Peh Cun yang berlangsung selama lima hari tersebut dimulai sejak pukul 09.00 hingga 22.00 WIB dan memiliki berbagai agenda, di antaranya pentas seni, pameran foto dan festival perahu naga. (cuy/jpnn)
Sukarelawan Gardu Ganjar mendukung pelaksanaan Festival Naga Peh Cun dengan memberikan 1.000 porsi makanan.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Megawati Anggap Ganjar Sudah Benar Bersikap Tolak Kedatangan Israel ke Indonesia
- Prabowo Usul Pemilihan Kepala Daerah Kembali ke DPRD, Ganjar: Ojo Kesusu