Garin Nugroho Ingin Filmkan Tokoh Nahdliyin
Kamis, 24 Mei 2012 – 14:51 WIB

Garin Nugroho Ingin Filmkan Tokoh Nahdliyin
JAKARTA - Setelah sukses dengan "Soegija", Garin Nugroho, mulai membidik kisah kepahlawanan lainnya. Ia berencana membuat film yang mengangkat tokoh dari Nahdliyin. Sebelumnya, pada 2010, Hanung Bramangtiyo, telah mengangkat film 'Sang Pencerah' yang menceritakan tentang kisah kepahlawanan Ahmad Dahlan yang merupakan pendiri organisasi Islam Muhamadiyah.
Garin Nugroho belum menyebut siapa tokoh yang akan diangkat ke layar lebar tersebut. Ia hanya menyebutkan, sangat tertarik untuk membuat film bertema pesantren seperti yang dikembangkan Nahdatul Ulama.
Baca Juga:
"Saya ingin bikin film dengan Ansor, tokohnya siapa nanti masih diskusikan," kata Garin Nuhroho saat ditemui di Platters Cafe Kuningan, Jakarta Selatan, Kamis (24/5).
Baca Juga:
JAKARTA - Setelah sukses dengan "Soegija", Garin Nugroho, mulai membidik kisah kepahlawanan lainnya. Ia berencana membuat film yang mengangkat
BERITA TERKAIT
- Alyssa Daguise Deg-degan Menjelang Menikah dengan Al Ghazali
- Pelukis Disabilitas Faisal Rusdi Gelar Pameran di Taman Ismail Marzuki
- NTRL Kenang Ricky Siahaan sebagai Sosok Humble dan Penuh Inspirasi
- Kista Ovarium Kambuh, Hailey Bieber Ungkap Rasa Nyeri dan Ketidaknyamanan
- Live Universe Umumkan Konser (G)I-dle dan BamBam di Stadium Merdeka
- Berbunga, Dere Bicara Jatuh Cinta Hingga Patah Hati