Garuda Harapkan Supadio Bisa Didarati Pesawat Lebih Besar

AP II Siapkan Rp390 Miliar

Garuda Harapkan Supadio Bisa Didarati Pesawat Lebih Besar
Garuda Harapkan Supadio Bisa Didarati Pesawat Lebih Besar
Lebih lanjut Ikhsan menjelaskan, penerbangan dari dan ke Pontianak melalui Bandara Supadio memiliki potensi yang bagus. Maka dari itu pengembangan bandara merupakan hal yang harus dilakukan. "Kalau ada penyesuaian itu lebih bagus," katanya.

Ia menjelaskan,  Kalau yang Boeing 737-800 NG itu memiliki kapasitas tempat duduk sekitar 160 orang. Sedangkan 737 series yang saat ini digunakan hanya memiliki kapasitas 110 tempat duduk saja.

Bandara Supadio saat ini melayani rute penerbangan domestik maupun rute internasional ke sejumlah tujuan yang dilayani oleh enam maskapai penerbangan. Antara lain, Garuda Indonesia, Sriwijaya Air, Lion Air, Batavia Air, Kalstar, serta Trigana. Total frekwensi penerbangan rata-rata per hari sebanyak 64 penerbangan.

Hingga akhir November 2011, jumlah pergerakan penumpang di Bandara Supadio telah mencapai angka 1,93 juta pergerakan.

Sedangkan kapasitas yang tersedia saat ini hanya untuk melayani sebanyak 875 ribu pergerakan penumpang per tahun.

JAKARTA - Manajemen Garuda Indonesia berharap Bandar Udara Supadio di Kubu Raya, Kalimantan Barat, dapat menampung pesawat berbadan lebar. Dengan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News