Garuda Indonesia Operasikan Rute Baru

Pinangsori terletak di Kabupaten Tapanuli Tengah dikenal memiliki keindahan wisata bahari, seperti pantai dan pemandangan bawah laut.
Potensi wisata ini menjadi salah satu daya tarik bagi para wisatawan mancanegara maupun wisatawan dalam negeri. Selain itu, Tapanuli Tengah juga dikenal atas kekayaan obyek wisata sejarah dan cagar budayanya.
Penerbangan Jakarta-Pinangsori (GA262) akan berangkat dari Jakarta pukul 11.05 WIB dan tiba di Pinangsori pukul 13.00 WIB. Sedangkan penerbangan Pinangsori-Jakarta (GA263) berangkat dari Pinangsori pukul 08.00 WIB dan tiba di Jakarta pukul 09.55 WIB.
Sementara itu, penerbangan Medan-Pinangsori (GA263) berangkat dari Medan pukul 06.30 WIB dan tiba di Pinangsori pukul 07.20 WIB. Sedangkan penerbangan Pinangsori-Medan (GA262) berangkat dari Pinangsori pukul 13.40 WIB dan tiba di Medan pukul 14.35 WIB. (chi/jpnn)
TANGERANG - Sebagai upaya untuk memperkuat konektivitas dan jaringan penerbangan di wilayah Indonesia Barat, Garuda Indonesia mulai mengoperasikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang