Garuda Indonesia Salurkan 147 Ton Kargo Bantuan Gempa Lombok

Garuda Indonesia Salurkan 147 Ton Kargo Bantuan Gempa Lombok
Garuda Indonesia. Ilustrasi. Foto Yessy Artada/jpnn.com

Selain itu, bersama BRI, Garuda Indonesia turut menerbangkan sedikitnya 25 tenaga medis yang berasal dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI), untuk membantu proses penyuluhan kesehatan serta perawatan medis bagi para korban gempa Lombok.

Garuda Indonesia juga turut mendukung pengiriman logistik peralatan dan perlengkapan medis dalam membantu proses pemulihan para korban gempa Lombok tersebut.(chi/jpnn)


Penyaluran kebutuhan logistik melalui layanan kargo tersebut merupakan bagian dari komitmen Garuda Indonesia untuk mendukung masyarakat Lombok pascagempa.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News