Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2025 Digelar di Surabaya, Proyeksinya 34 Ribu Kursi  

Garuda Indonesia Umrah Travel Fair 2025 Digelar di Surabaya, Proyeksinya 34 Ribu Kursi  
Garuda Indonesia menggelar Garuda Indonesia Umrah Travel Fair (GUTF) 2025 di Tunjungan Plaza 3 Kota Surabaya. Pameran yang berlangsung selama tiga hari mulai Jumat (7/2) sampai Minggu (9/7) ini pertama kali digelar di Kota Pahlawan. Foto: Ardini Pramitha/JPNN.com

Tak hanya itu, pihaknya juga berencana melakukan penerbangan dari Surabaya menuju Jeddah tanpa transit di Jakarta, tetapi masih dalam kajian.

"Mudah-mudahan dengan adanya sekarang transit ke Jakarta dan waktu transitnya tidak terlalu lama, itu bisa mempermudah penerbangan jemaah dan tidak menjadi lelah untuk terbang ke Tanah Suci. Mudah-mudahan kita bisa punya penerbangan juga dari Surabaya," harap dia. 

Dalam kesempatan yang sama, Product and Service For Umroh Department Head Muchlis mengatakan pada 2025 ini pihaknya menargetkan transaksi Rp 491 miliar.

"Ya mudah-mudahan angka persentase tertingginya itu datangnya dari Surabaya. Secara keseluruhan kami pada 2025 menargetkan transaksi Rp 490 miliar," ucap Fitria. (mcr23/jpnn)


Garuda Indonesia Travel Fair hadir di Kota Surabaaya, proyeksikan 34 ribu kursi penerbangan umrah


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Ardini Pramitha

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News