Garuda Muda Juara
Kamis, 21 Februari 2013 – 07:43 WIB
"Anak-anak sudah berjuang, pertandingan berjalan ketat. Tapi, kami punya kesempatan menang, cuma tidak bisa dimaksimalkan. Yang terpenting, kami bisa mempertahankan gelar juara," ucap pelatih berkumis tersebut.
Nanti timnas yang saat ini di Hongkong akan digodok lagi untuk disiapkan menuju kejuaraan Piala Asia U-19 pada 2014. Indonesia menargetkan bisa meraih hasil maksimal dan berbicara banyak di ajang dua tahunan itu. Sebab, pada era 1960"70-an, Indonesia pernah sekali meraih gelar juara dan dua kali runner-up. (aam/c9/ang)
Klasemen Akhir
P W D L A Poin
1. Indonesia 3 1 2 0 4-2 5
HONGKONG - Prestasi kembali ditorehkan timnas Indonesia U-18. Kemarin (20/2) mereka berhasil merebut gelar juara Turnamen Invitasi Internasional
BERITA TERKAIT
- Port FC Depak Pemain Asal Brasil, Bek Persib Ini Tetap Waspada
- Sang Juara Dunia MotoGP 2024 Jajal Motor RS-GP, Bos Aprilia: Bakal Menggila
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK