Garuda Pinjami Citilink Rp 202 Miliar
Rabu, 04 Oktober 2017 – 12:46 WIB
Awalnya, Citilink bakal menyewa sepuluh pesawat lagi.
’’Kami ingin fokus pada optimalisasi pesawat yang kami miliki saat ini. Salah satu upaya perbaikan adalah meningkatkan utilitas pesawat yang kami miliki,” tutur mantan direktur Bank Mandiri tersebut.
Saat ini, rata-rata utilitas pesawat Citilink masih sembilan jam per hari.
Manajemen akan meningkatkannya menjadi sebelas jam per hari. (rin/c20/noe)
PT Citilink Indonesia mendapat pinjaman terafiliasi dari induknya, PT Garuda Indonesia Tbk sebesar USD 15 juta atau setara Rp 202 miliar.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Puncak Nataru, Garuda Indonesia Group Menerbangkan 77.552 Penumpang
- Garuda Indonesia Berencana Menambah 15 hingga 20 Pesawat Tahun Depan
- Generasi Taruna
- Mulai Desember 2024, Garuda Indonesia Bakal Turunkan Harga Tiket Rute Domestik
- Garuda Indonesia dan Pusat Fertilitas Alpha IVF & Women’s Specialists Kuala Lumpur Teken Kerja Sama
- Menjelang Natal dan Tahun Baru, Garuda Pastikan tidak Ada Kenaikan Harga Tiket