Garuda Tetap Andalkan Face to Face Selling
Senin, 13 Maret 2017 – 01:03 WIB
Dia menjelaskan, GATF 2017 akan berlangsung dalam dua fase.
Fase pertama dilaksanakan di 24 kota dan diawali di Medan.
"Sekarang dalam waktu bersamaan di 18 kota termasuk Kota Kupang. Sisanya di akhir Maret dan April. Kota Kupang nanti fase kedua di Oktober," tambahnya.
Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata Provinsi NTT Marius Jelamu mengapresiasi peran Garuda dalam mendukung transportasi udara di NTT.
Menurut Marius, GATF memberi kemudahan bagi masyarakat dalam merencanakan perjalanannya, baik dalam negeri maupun ke luar negeri.
"Saya harap GATF tidak hanya di Kupang, tapi bisa di Ende, Tambolaka dan Labuan Bajo supaya orang di sana bisa mengambil bagian juga," kata Marius. (cel)
Garuda tetap mengandalkan face to face selling untuk menggaet konsumen.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Garuda Indonesia dan Pusat Fertilitas Alpha IVF & Women’s Specialists Kuala Lumpur Teken Kerja Sama
- Menjelang Natal dan Tahun Baru, Garuda Pastikan tidak Ada Kenaikan Harga Tiket
- Promo Tiket Pesawat hingga Hotel di Hub Space 2024 Sedot Perhatian Pengunjung
- Sam Chui Berbagi Pengalaman Menikmati Penerbangan Haji dengan Garuda Indonesia
- Dirut Garuda Turunkan Harga Tiket Pesawat Domestik, Cek nih Rutenya
- Ada Penyesuaian Jadwal Pemulangan Jemaah Haji, Begini Kata Garuda Indonesia