Garuda Wisnu Kencana dan Epson Kolaborasi Mahakarya

“Ini akan jadi taman kebudayaan,” kata Nuarta.
Ide dasarnya, Nuarta ingin membuat mahakarya yang menjadi simbol pencapaian peradaban manusia modern dari Timur.
Jika dalam soal teknologi dan ekonomi Indonesia tidak bisa bersaing di mata dunia, maka Indonesia bisa berbangga dalam pencapaian kebudayaannya.
Dia berharap GWK menjadi simbol pencapaian peradaban manusia modern. Selain itu juga ingin membuat ikon baru pariwisata dunia.
Selama ini Bali hanya mengandalkan destinasi-destinasi wisata yang mereka warisi dari para leluhur, seperti keberadaan berbagai pura di pulau itu.
Dalam perjalannya GWK mengalami banyak hambatan, terutama kekurangan dana. Nyoman Nuarta yang awalnya membentuk PT GAIN dan Yayasan Garuda Wisnu Kencana, kesulitan membiayai proyek ini.
Beberapa tahun GWK terkatung-katung, sampai akhirnya PT GAIN diakuisisi oleh PT Alam Sutera Realty Tbk tahun 2013.
Maka pada bulan Agustus 2013 kembali dilakukan ground breaking dengan memindahkan lokasi patung GWK.
Epson mempertontonkan suguhan video mapping dalam mendukung acara Swadarma Ning Pertiwi: 28 Tahun Merajut Mimpi Untuk Negeri.
- Dukung Operasi Restoran dan Ritel, Epson Hadirkan Pos Printer Seri TM-U220II
- 5 Produk Epson Sabet Penghargaan iF Design Award 2025, Ada Printer & Proyektor
- Yasunori Ogawa jadi Presiden Baru Epson, Ini Profil dan Kiprahnya
- Ekonomi Membaik, Epson Indonesia Optimistis Capai Pertumbuhan 13 Persen di 2025
- Epson Indonesia-IKJ Dorong Kreativitas Generasi Muda dengan Teknologi Cetak di SPOTLIGHT 2024
- Epson Indonesia Luncurkan Printer Label Berwarna Terbaru, Ini Detail Produknya