Garudafood Gandeng Sekolah Relawan Salurkan Al-Qur’an Braille untuk Pelajar Disabilitas

Garudafood Gandeng Sekolah Relawan Salurkan Al-Qur’an Braille untuk Pelajar Disabilitas
Garudafood Putra Putri Jaya Tbk (Garudafood) menggandeng Sekolah Relawan menyalurkan Al-Qur’an braille untuk pelajar disabilitas netra (distra) di Jakarta dan Sukabumi. Foto dok. Garudafood

Kepala SLB Negeri 7 Jakarta Timur, Elda Refni menyampaikan apresiasinya atas dukungan yang diberikan Garudafood kepada para siswa di sekolahnya.

Dia berharap inisiatif ini dapat berkelanjutan sehingga lebih banyak pelajar distra yang mendapatkan kesempatan belajar Al-Qur’an. (esy/jonn)


Garudafood bersama Sekolah Relawan menyalurkan Al-Qur’an Braille untuk pelajar disabilitas. Simak selengkapnya.


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Mesyia Muhammad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News