Gas Nonsubsidi di Riau Langka
Selasa, 11 November 2014 – 14:52 WIB

Gas Nonsubsidi di Riau Langka
Kepala Disperindag Kota Pekanbaru El Sabrina membantah bahwa terjadi kelangkaan gas ukuran 12 kg. Dia justru menantang di mana terjadi kelangkaan gas tersebut.
''Siapa bilang gas 12 kilogram langka? Malahan banjir dan agak seret lakunya karena banyak yang imigrasi ke gas 3 kilogram,'' ujar El Sabrina saat dikonfirmasi melalui handphone. (hpz/ilo/mas/JPNN)
BUKAN hanya gas subsidi ukuran 3 kilogram (kg) yang langka di pasaran. Gas nonsubsidi ukuran 12 kilogram (kg) juga mengalami kondisi yang sama.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak