Gatot Pujo Nugroho Bakal Tercatat di MURI
Senin, 01 April 2013 – 01:49 WIB

Gatot Pujo Nugroho Bakal Tercatat di MURI
Keempat, sesuatu yang langka, yang jarang ada atau mempunyai keistimewaan tertentu.
Nah, menurut Paulus, Gatot memenuhi kriteria "yang pertama", dan juga "sesuatu yang unik". "Termasuk yang langka juga ini. Pak Gatot yang dari Magelang itu kan, yang Pujakesuma," ujar Paulus Pangka, yang mengaku mengikuti perkembangan pilgub Sumut.
Bagaimana prosedur pencatatan di MURI" Paulus mengatakan, nanti pihaknya akan mengumpulkan dulu berkas-berkasnya, yakni berkas yang isinya fotocopian Keppres pengangkatan pengesahan Gatot sebagai gubernur Sumut.
Jadi, ada dua fotocopian Keppres, yakni Keppres pengangkatan Gatot dari Plt Gubernur Sumut menjadi gubernur definitif, dan Keppres pengangkatan pengesahannya sebagai gubernur Sumut periode 2013-2018, sebagai pemenang pilgub 2013.
JAKARTA - Nama Gatot Pujo Nugroho berpeluang tercatat di Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI). Pasalnya, Gatot dinilai memenuhi kriteria untuk
BERITA TERKAIT
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran
- Sejumlah PAC PDIP Datangi Megawati Setelah PN Jakpus Menangkan Gugatan Tia Rahmania