Gawat, 801 Hotspot Kepung Kalsel
Jumat, 05 Oktober 2012 – 12:41 WIB

Gawat, 801 Hotspot Kepung Kalsel
Sementara itu, karena hujan yang tak kunjung turun dan kabut asap yang menyesakkan pernapasan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kalsel mengundang kepada semua masyarakat kota Banjarmasin untuk menyelenggarakan salat istisqa (salat minta hujan, Red) Sabtu (6/10) ini.
Ketua MUI Kalsel, H Akhmad Makkie mengatakan, kondisi cuaca di Kalsel sudah sangat panas dan kering karena tak turunnya hujan. Hal ini berpotensi memicu kebakaran lahan dan kabut asap. “Kami rasa sudah saatnya menggelar salat istisqa, karena sudah lama tak turun hujan,” kata H Makkie.
Menurut pemantauan Radar Banjarmasin, beberapa minggu terakhir, hujan tidak turun dan sungai mulai kering. “Kita khawatir kabut asap semakin parah, sekarang saja sudah terasa aroma asap. Dampak lainnya, bisa saja lahan pertanian jadi kekeringan,” tandasnya. (sip/fuz/jpnn)
BANJARMASIN - Jumlah hotspot (titik panas) yang mengepung Kalimantan Selatan (Kalsel) hingga 2 Oktober lalu sudah mencapai 801 titik. Hal ini sudah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki