Gawat, Parker Bermasalah Dengan Hamstring
Minggu, 16 Juni 2013 – 13:18 WIB

Gawat, Parker Bermasalah Dengan Hamstring
“Jika ini adalah musim reguler, saya akan istirahat sekitar 10 hari. Namun ini adalah final. Jika hamstring saya kian bermasalah, inilah hidup,” tambah Parker.
Baca Juga:
Forward Spurs, Manu Ginobili pun mengatakan bahwa timnya harus tampil ekstramaksimal jika ingin mendapatkan gelar juara. Sebab, menang di kandang Heat tentu bukan perkara mudah. Apalagi, konfidensi Heat tengah menanjak karena baru saja memenangkan game keempat di kandang Spurs. “Kami harus bermain sempurna untuk mengalahkan Heat,” tegas Ginobili. (jos/jpnn)
SAN ANTONIO - San Atonio Spurs tengah cemas menghadapi game kelima final NBA 2013. Sang point guard Tony Parker ternyata mengalami masalah hamstring
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji