Gawat, Tiga Pemain Asing Mitra Kukar Absen di Solo
Mau tak mau, Rafa harus benar-benar menyiapkan keduanya sebagai palang pintu di perempatfinal yang akan digelar di Solo, Jawa Tengah. Kemungkinan terbesar, duet Dedi-Joko yang akan menempati skuat utama.
“Ini kondisi yang cukup sulit bagi saya dan tim. Kami kehilangan banyak pemain penting, tapi saat seperti inilah saya bisa melihat kemampuan pemain lainnya,” jelas pelatih 47 tahun itu.
Sementara itu, Mauricio Leal mengaku sangat sedih karena tak bisa mendampingi tim di Solo. Dia mengatakan bahwa kartu kuning kepadanya saat sua Laskar Antasari adalah sebuah lelucon dari sang pengadil.
“Wasit sangat bermasalah, saya tidak seharusnya dapat kartu kuning itu. Saya kecewa karena tak bisa bermain di perempatfinal,” ungkap Mauricio. (don/ndy)
Mitra Kukar diprediksi tidak bisa menurunkan tiga pilar asingnya pada babak delapan besar Piala Presiden 2018.
Redaktur & Reporter : Budi
- Diam-Diam Eks Kiper Persipura Kontak Cyrus Margono, Apa yang Dibicarakan?
- Tim Pelatih Timnas Indonesia Singgah di Bali, Ini Tugas Mereka
- Timnas Indonesia Peringkat Kedua Piala AFF 2020, Yoo Jae Hoon: Ini Momen Bersejarah bagi Saya
- Yoo Jae Hoon: Sebagai Orang Asing, Saya Bangga dengan Perjuangan Timnas Indonesia
- Jelang Final Piala AFF, Yoo Jae Hoon: Kami akan Buat Sejarah Baru Buat Indonesia
- Jelang Liga 2 Bergulir, Mitra Kukar Datangkan Pemain dari Vamos Indonesia