Gawat, Tiket Piala AFC Terancam
Jumat, 29 April 2011 – 06:45 WIB

Semen Padang vs Arema. Foto: Ridwan/Padang Ekspres
PADANG - Misi spesial skuad Arema untuk mematahkan rekor menang Semen Padang di kandang tinggal mimpi. Alih-alih mengalahkan tim berjuluk Kabau Sirah tersebut, gawang Arema justru dibobol dua gol tanpa balas pada laga di Stadion H. Agus Salim, sore kemarin (28/4). Semen Padang yang menjadi runner-up, sudah mengemas 41 poin dari 22 laga. Sedangkan Persija yang berada di posisi ketiga, memiliki satu poin lebih banyak dari Arema dengan jumlah laga yang sama.
Dua gol Semen Padang tersebut disarangkan David Pagbe pada menit ke-22 dan Edward Wilson menit 90. Kegagalan Arema meraih poin di kandang Semen Padang tersebut juga berimbas pada semakin jauhnya asa Arema untuk mempertahankan gelar juara ISL musim ini.
Baca Juga:
Jangankan menjadi juara, sekadar menjadi runner-up saja hingga akhir musim rasanya sangat berat. Karena saat ini, Arema masih berkutat di posisi keempat dengan 37 poin dari 22 laga. Arema harus bersaing dengan Semen Padang dan Persija untuk merebut runner-up hingga akhir musim.
Baca Juga:
PADANG - Misi spesial skuad Arema untuk mematahkan rekor menang Semen Padang di kandang tinggal mimpi. Alih-alih mengalahkan tim berjuluk Kabau Sirah
BERITA TERKAIT
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan