GAWAT...Masa Anggaran Senam Pemerintah DKI Milyaran Rupiah
Rabu, 16 September 2015 – 07:47 WIB
jpnn.com - JAKARTA - Total anggaran senam yang diusulkan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintahan Provinsi DKI mencapai miliaran rupiah. Nilai ini dinilai tidak wajar.
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta M. Taufik mengungkapkan anggaran itu diusulkan oleh hampir setiap SKPD DKI dalam pos anggaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah DKI 2016 melalui Kebijakan Umum Anggaran Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUAPPAS).
"Kemarin sudah saya pertanyakan. Mereka (SKPD) sudah mau anggaran itu dihapus,” ujar politisi Gerindra itu di Gedung DPRD DKI, Jakarta, Selasa (15/9).
Baca Juga:
Dia memastikan usulan anggaran yang dianggap tidak masuk akal, tidak akan lolos ke Rancangan APBD. (gil/jpnn)
JAKARTA - Total anggaran senam yang diusulkan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintahan Provinsi DKI mencapai miliaran rupiah. Nilai ini
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang