Gaya Singa Paling Seram
Kamis, 19 April 2012 – 08:01 WIB
Dominique Diyose saat dijumpai di Club House Bimasena, Jakarta, kemarin (18/4). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos
Paling, Domi senantiasa memberikan pengertian kepada hairstylist, terutama jika konsep rambut yang ditentukan harus curly atau semacamnya. "Aku akan bilang, rambutku tebal dan lemes. Jadi maaf, kalau di-curly, sejam kemudian balik lurus lagi. Kalau begitu kan nambah kerjaan hairstylist. Kasihan. Jadi, biasanya rambutku setelah di-curly dipasang jepit di sana sini," ungkap dia. Rambut panjang Domi itu telah bertahan tiga tahun.
Sementara itu, Rossa mengaku lebih simpel dalam merawat rambut. Dia memang lebih sering berambut panjang. Namun, rambut Rossa belum pernah sepanjang Domi yang sampai ke bawah punggung. "Kalau saya sih disesuaikan ke wajah saja. Kalau terlalu panjang juga berat," kata dia. Dia mengaku cukup menggunakan sampo dan pelembap rambut. (jan/c13/ayi)
DUA perempuan ini sama-sama memiliki perhatian khusus terhadap rambut mereka. Rossa dan Dominique Diyose. Keduanya adalah brand ambassador Pantene.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life