Gayo Lues dan Sabang Batal Rekrut CPNS
Sabtu, 20 September 2014 – 01:31 WIB

Gayo Lues dan Sabang Batal Rekrut CPNS
Sedang terkait pembatalan karena ketidaksiapan perangkat komputer untuk pelaksanaan tes dengan CAT, kata dia, sebenarnya juga ada solusinya.
Baca Juga:
"Misalnya bisa sewa komputer 100 unit misalnya, bisa sewa dua bulan. Selain untuk tes CAT, bisa untuk kegiatan lain misalnya sosialisasi CAT bagi para siswa SMA, agar nanti pas lulus sudah tahu apa itu CAT, atau bisa untuk kegiatan untuk pengembangan kemampuan pegawai. Masak gak punya anggaran untuk sekedar sewa? Humbahas itu saya dengar juga sewa komputer," ujar Tumpak.
Cara lain, lanjut Tumpak, bekerja sama dengan daerah tetangga untuk pengadaan komputer, yang bisa digunakan secara bergantian. (sam/jpnn)
JAKARTA - Kabupaten Gayo Lues dan Kota Sabang membatalkan rencana merekrut Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2014. Data terbaru yang dikeluarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki