Gayus Bakal Dibon Ditjen Pajak
Rabu, 31 Maret 2010 – 18:45 WIB
Tujuan utama dari pengungkapan kasus ini, kata Tjiptardjo, bukanlah orang per orang, melainkan juga sistem kerja yang dinilai masih perlu dievaluasi total karena rawan penyelewengan.
"Kalau nanti Bareskrim sedang tidak memeriksa, ya kita pinjam. Saling kerjasamalah. Data-datanya kan ada di kantor pajak dan nanti akan kita berikan,’’ katanya.
Tjiptardjo pun mengatakan, kasus Gayus bukan hanya telah membuat malu Ditjen Pajak tapi juga seluruh Kementrian Keuangan. "Kalau ditanya soal kekecewaan masyarakat, kami jauh lebih kecewa dan malu. Maluuuu sekali. Hanya karena satu orang dari 32 ribu pegawai di sini, jadinya seperti ini. Ini kan sangat memalukan sekali. Syukur alhamdulillah dia (Gayus) sudah tertangkap. Saya yakin, dia memang tidak lama bisa sembunyi," katanya.(afz/jpnn)
JAKARTA — Setelah sempat melarikan diri dan menginap di hotel mewah di Singapura, Gayus Tambunan, hari ini telah berada di tanah air. Sosok
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Akun Fufufafa Disebut Identik Milik Gibran, Postingannya Mengarah ke Gangguan Jiwa
- Siswa SMKN 4 Semarang Korban Penembakan Oknum Polisi Terlibat Tawuran?
- Gandeng Investor, Pertamina Umumkan Pemenang Pertamuda Seed and Scale 2024
- Gelar Coastal Clean-Up, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kumpulkan 5,2 Ton Sampah Anorganik
- Belasan Ketum Kadin Daerah Gugat Pelaksanaan Munaslub 2024
- Menag Dikirimi Sejumlah Barang Berharga oleh Orang Misterius