Gayus Ingin Jadi Warga Guyana
Rabu, 19 Januari 2011 – 06:14 WIB

Gayus Ingin Jadi Warga Guyana
1. Gayus memesan paspor Guyana melalui Arie sekitar Juli 2010.
2. Arie menghubungi Mr John Jerome Grice yang dikenal sebagai konsultan bisnis.
3. John yang berpaspor AS lalu membuatkan paspor dengan foto Gayus dan Milana tanpa rekayasa wajah.
4. Paspor bernomor 1209595 dan 1209191 itu menggunakan nama Yosep Morris dan Ann Morris.
5. John mengirimkan e-mail kepada Arie awal Agustus 2010 dari Singapura yang isinya mengabarkan paspor Guyana sudah siap.
6. Hingga tadi malam polisi belum menemukan wujud fisik paspor itu.
JAKARTA---Gayus Tambunan memang punya seribu akal bulus. Pecatan PNS Dirjen Pajak itu sudah merencanakan pelarian ke Guyana, sebuah negara di kawasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- 165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek saat Libur Panjang 2025