Gayus Plesiran dengan Nama Samaran
Didampingi Istrinya Milana Anggraeni, Menginap di Westin Nusa Dua
Senin, 15 November 2010 – 06:14 WIB

Gayus Plesiran dengan Nama Samaran
Seperti yang diberitakan sebelumnya, seorang penyidik di Mabes Polri mengatakan, rencananya hari ini (16/11) lima dari sembilan petugas Rutan Mako Brimob yang sudah ditetapkan sebagai tersangka akan dikeler ke Bali untuk mengikuti olah TKP.Kelima anak buah Kepala Rutan Kompol Iwan Siswanto itu diduga kuat telah mengawal Gayus ke Bali. Beberapa lokasi yang digunakan untuk melaksanakan olah TKP adalah Hotel The Westin Nusa Dua. Sebab, di sanalah para polisi itu juga menginap. Fasilitas penginapan di hotel mewah itu merupakan bentuk "servis" yang diberikan Gayus kepada para pengawalnya agar rela mengantarnya ke Bali.
Bahkan, beberapa di antara lima petugas itu juga difasilitasi Gayus untuk menyaksikan pertandingan tenis Commonwealth Bank Tournament of Champions 2010, di Nusa Dua, Bali. Nah, di turnamen internasional itulah, sosok yang diyakini Gayus terbidik oleh kamera dua fotografer dari dua media cetak ibukota. (kuh/rdl/fal/fer/jpnn)
Temuan Terbaru Kasus Gayus:
- Istri Gayus, Milana Anggraeni, ikut ke Bali.
- Lima di antara sembilan petugas Rutan Mako Brimob yang dijadikan tersangka ikut mengawal Gayus ke Bali.
- Polisi pengawal Gayus menginap di hotel yang sama, The Westin Nusa Dua, Bali.
JAKARTA - Mafia pajak Gayus Halomoan Tambunan ternyata tak hanya dikawal lima petugas Rutan Mako Brimob saat plesiran ke Bali. Menurut sumber Jawa
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'aruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya