Gayus Tetap Tajir meski Dimiskinkan
Rabu, 21 Maret 2012 – 09:20 WIB

Gayus Tetap Tajir meski Dimiskinkan
Hanya tampak Toyota Altis dengan nomor polisi B 9 GHT yang parkir di depan rumahnya. Sedangkan mobil Honda Jazz dan Ford Everest yang disebut hakim harus disita tidak tampak.
Gayus memiliki empat pembantu. Per orang digaji Rp 1,5 juta per bulan. "Dia juga baru saja membeli kucing angora dan kucing persia. Mahal lho itu," kata sumber Jawa Pos.
Wiyono, satpam Kompleks Gading Park View, mengatakan, meski vonis sudah dijatuhkan oleh pengadilan Tipikor, belum ada tindakan apa pun terhadap keluarga Gayus. Rumah yang kini dihuni Milana dan anak-anaknya juga belum disegel. "Dulu ada dari penyidik Mabes Polri sekitar akhir 2010, tapi sudah dilepas," jelasnya.
Dia masih ingat saat itu diminta oleh penyidik untuk menjadi saksi penempelan segel. Tidak tampak di depan karena segel tersebut oleh penyidik diletakkan di dalam rumah.
JAKARTA--Mantan PNS Ditjen Pajak kembali menyita perhatian dengan rekening gendutnya. Nilainya mencapai puluhan miliar rupiah, padahal jabatannya
BERITA TERKAIT
- Tes PPPK Tahap 2 Dimulai, 863.993 Honorer Bersaing Ketat, Cek Kuotanya
- Sahroni Minta Polisi Tangkap Pihak yang Ingin Menghancurkan Citra Kejagung
- Sespimmen Menghadap ke Solo, Pengamat: Upaya Buat Jokowi Jadi Pusat Perhatian Publik
- Wasekjen MUI Berharap Hakim Penerima Suap Rp 60 M Dihukum Mati
- Kemenkes Mengimbau Masyarakat Bersinergi Melawan Hoaks soal Imunisasi
- Kemenag Dorong Wakaf Hijau Jadi Gerakan Nasional Pelestarian Lingkungan