GazEgas Bawa Bisnis Peralatan Hulu Migas ke Ranah Digital

GazEgas Bawa Bisnis Peralatan Hulu Migas ke Ranah Digital
Ilustrasi sumur migas. FOTO : Jawa Pos

Dia mengatakan, kehadiran digital trading platform ini akan mengubah sistem tender tertutup menjadi lebih terbuka dan transparan sehingga biaya pengeluaran kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) akan lebih efisien.

"Kami percaya, yang inovatif dan kreatif dapat bersaing, khususnya dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi dalam negeri ini," kata dia. (tan/jpnn)

PT GazEgas Pasifik Internasional meluncurkan sistem penjualan peralatan hulu minyak dan gas bumi secara daring


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News