Gedung PGI Mulai Kondusif
Jumat, 29 Agustus 2008 – 18:31 WIB
JAKARTA—Situasi kondusif mulai terasa di sekitar gedung Persekutuan Gereja-gereja Indonesia (PGI) dan sekretariat Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI). Hal ini menyusul dengan turunnya aparat kepolisian yang menjaga ketat di dua lokasi tersebut. Tidak ada lagi petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) yang Kamis (28/8) pagi sekitar 09.30 WIB sempat menguasai gedung PGI-GMKI. "Kenapa Pemprov DKI Jakarta malah membiarkan pembangunan tembok dan memasang papan nama di tanah sengketa itu. Kan belum ada putusan dari PN Jakarta Pusat. Pemerintah juga kan tahu kalau insiden kemarin berawal dari masalah sengketa tanah," tukas Charles.
"Syukurlah, situasi sekarang sudah berangsur aman, tidak mencekam seperti sebelumnya," kata Ketua GMKI cab Jakarta Charles Hutahaean, Jumat (29/8).
Baca Juga:
Meski ada pengamanan ketat dari polisi, namun pembangunan tembok di tanah sengketa tetap berjalan. Malah dalam lokasi di mana ada gedung sekretariat GMKI, sudah dipasang papan nama PT Kencana Indotama Persada. Hal tersebut menimbulkan protes di kalangan GMKI.
Baca Juga:
JAKARTA—Situasi kondusif mulai terasa di sekitar gedung Persekutuan Gereja-gereja Indonesia (PGI) dan sekretariat Gerakan Mahasiswa Kristen
BERITA TERKAIT
- Judi Online Kini Menyasar Komunitas Motor di Kepri
- Ratusan Burung Pipit Mati Tersambar Petir di Bandara Ngurah Rai
- 4 Lokasi Penyitaan Uang Haram Rohidin Mersyah, Nomor 1 Wow
- Begini Rohidin Mersyah Peras Anak Buah, Honor Guru Disunat
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 25 November 2024, Hujan Merata
- Selain Rohidin Mersyah, 2 Anak Buahnya Juga Tersangka Pemerasan Pegawai untuk Pilkada