Geely Memperkenalkan Sedan PHEV Terbaru
Selasa, 07 Januari 2025 – 16:14 WIB

Gambar tampilan eksterior Geely L6 EM-i. Foto: geely
Tidak seperti tampilan luarnya, interior Geely Galaxy L6 EM-i banyak berubah dibandingkan model pendahulunya.
Layar kontrol tengah vertikal orientasinya diubah menjadi horisontal, dan konsol tengahnya kini menampilkan panel pengisian daya nirkabel, tempat menaruh gelas ganda, dan kenop putar.
Geely Galaxy L6 EM-i??????? tetap menggunakan roda kemudi datar dengan jari-jari ganda, serta dilengkapi dengan kokpit pintar Flyme Auto.
Tahun ini, keluarga dari Geely Galaxy akan terua bertambah, rencananya ada lima model terbaru. Perinciannya, tiga sedan dan dua SUV. (carnewschina/ant/jpnn)
Geely memperkenalkan sedan PHEV terbaru Galaxy L6 EM-i yang telah mengadopsi sistem modular hybrid dari NordThor (Leishen).
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Terpesan 1000 Unit di IIMS 2025, Geely EX5 Bakal Diproduksi Lokal
- Resmi, PT Handal Indonesia Motor Akan Memproduksi Mobil Geely
- Cukup Siapkan Rp 10 Ribu, Anda Sudah Bisa Pesan Geely EX5
- Geely Siap Berinvestasi dalam Pengembangan Industri Kendaraan Listrik di Indonesia
- Geely Auto Mengumumkan Kemitraan dengan 5 Dealer dan Rencana Strategis 2025
- Ekspansi Geely di Pasar Truk Pikap Listrik Asia Tenggara