Gegara Ini, 2 Perusahaan di Yogyakarta Ekspor Puluhan Ton Produknya, Top!
Kamis, 28 April 2022 – 21:50 WIB

Dua perusahaan di Yogyakarta mampu melakukan kegiatan produksinya hingga ekspor puluhan ton ke berbagai negara meski di tengah pandemi Covid-19. Foto: Bea Cukai
Dia menambahkan, PT BRA-2 merupakan perusahaan penerima fasilitas Kawasan Berikat sehingga mendapatkan kemudahan impor mesin dan bahan baku untuk produksi.
Sementara itu, pada 21 April 2021 Bea Cukai Yogyakarta kembali melayani ekspor ke Jepang produk milik PT Udaka Indonesia.
Perusahaan itu berhasil mengekspor 6,7 ton topi dan garmen yang dikemas dalam 430 karton melalui Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang.
Eko mengatakan pandemi covid-19 tidak menghalangi perusahaan yang berlokasi di Kalasan, Sleman tersebut untuk tetap konsisten melakukan ekspor.
“PT Udaka Indonesia merupakan perusahaan pertama di wilayah pengawasan Bea Cukai Jogja yang mendapat fasilitas Kawasan Berikat Mandiri," kata Eko. (jpnn)
Dua perusahaan di Yogyakarta mampu melakukan kegiatan produksinya hingga ekspor puluhan ton ke berbagai negara meski di tengah pandemi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Kemacetan Panjang di Pelabuhan Tj Priok, Ketum INSA Bilang Begini
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan