Gegara Ini, Google Menunda Merilis Android 14
Sabtu, 09 September 2023 – 17:13 WIB

Ilustrasi Android 14. Foto: Google
Penundaan tersebut menjadi tantangan juga bagi beberapa jenama gawai pintar salah satunya OnePlus yang sempat mengumumkan peluncuran sistem operasi mereka OxygenOS berbasis Android 14 pada 25 September mendatang.
Jika Android 14 tersedia pada Oktober, OnePlus mungkin harus menyesuaikan perilisan sistem operasi mereka.
Meski begitu, penundaan sistem operasi Android 14 versi stabil sebenarnya belum tentu kabar buruk, karena artinya Google masih memperhatikan dan menyiapkan waktu lebih untuk mengoptimalkan sistem operasi tersebut sebelum benar-benar digunakan oleh lebih banyak pengguna. (gizchina/ant/jpnn)
Perusahaan teknologi raksasa, Google menunda peluncuran versi stabil dari sistem operasi terbaru Android 14.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Versi Canggih Trojan Mengerikan, Pengguna Hp Android di Indonesia Harus Waspada
- Perkuat Infrastruktur Cloud, CARSOME Group Gandeng Google Dorong Inovasi Berbasis Data dan AI
- Pengguna Android Auto Kini Lebih Bebas Memainkan Gim di Mobil
- Google Membocorkan Spesifikasi Pixel 9a, Catat Tanggal Peluncurannya
- Google Memperkenalkan Gemini 2.5, Diklaim Paling Cerdas
- Pengguna Google Kini Dapat Berinteraksi dengan AI Gemini Lewat Video Real Time