Gegara Jabat Tangan, Thomas Tuchel dan Antonio Conte Terlibat Perseteruan
Senin, 15 Agustus 2022 – 10:41 WIB
Sayang, keunggulan tim asal kota London itu tidak bertahan hingga akhir laga lantaran Spurs mampu menyamakan kedudukan melalui Pierre-Emile Hojbjerg (68') dan Harry Kane (90+6').
Dengan hasil ini, Chelsea untuk sementara duduk di posisi ketujuh klasemen sementara Premier League dengan empat poin dari dua laga.
Adapun untuk Tottenham Hotspur berada di peringkat keempat, tetapi unggul agresivitas gol dari Chelasea.(mcr16/jpnn)
Thomas Tuchel dan Antonio Conte terlibat perseteruan pada laga Chelsea vs Tottenham Hotspur.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- Klasemen Premier League: City Jeblok, Liverpool Menjauh
- Chelsea vs Noah: The Blues Menang 8-0
- Klasemen Premier League: Jangan Kaget Lihat Peringkat ke-14
- Liverpool vs Chelsea, Arne Slot: Mereka Mungkin Lawan Terberat Kami
- FA Ingin Tuchel Bawa Inggris Menjuarai Piala Dunia 2026